Antisipasi Mudik Lebaran, Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi Cek Sejumlah Penginapan di Palabuhanratu

    Antisipasi Mudik Lebaran, Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi Cek Sejumlah Penginapan di Palabuhanratu
    Antisipasi Mudik Lebaran, Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi Cek Sejumlah Penginapan di Palabuhanratu

    Polres Sukabumi_ Kegiatan Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi ke Hotel Karangsari Palabuhanratu, Senin (27/03/23).

    Unit Sat Samapta Polres Sukabumi melaksanakan Patroli ke Hotel Karangsari Palabuhanratu dalam rangka antisipasi jelang mudik lebaran tahun 2023.

    Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede melalui Kasat Samapta Polres Sukabumi mengatakan, personil yang terlibat sebanyak 3 orang yaitu Bripda Sendi, Bripda Taufik dan Bripda Pahmi
    Kasat Samapta Polres Sukabumi menjelaskan kegiatan ini bertujuan mengecek kesiapan penginapan dalam menghadapi mudik lebaran tahun 2023
    "Alhamdulillah kegiatan Patroli ini berjalan aman dan lancar", ucap Taufik.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Mudik Lebaran, Unit Patroli Sat...

    Artikel Berikutnya

    Masyarakat Ucapkan Terimakasih Kepada Asep...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025
    Realisasi Anggaran MA Selama 2024
    Kebijakan-Kebijakan Baru Mahkamah Agung Selama 2024

    Ikuti Kami