Kapolsek Nagrak Polres Sukabumi Hadiri Pelepasan Siswa Kelas 12 SMAN 1 Nagrak

    Kapolsek Nagrak Polres Sukabumi Hadiri Pelepasan Siswa Kelas 12 SMAN 1 Nagrak
    Kapolsek Nagrak Polres Sukabumi Hadiri Pelepasan Siswa Kelas 12 SMAN 1 Nagrak

    Polres Sukabumi - Kapolsek nagrak Polres Sukabumi Akp Deden Sulaeman menghadiri Acara pelepasan siswa kelas 12 di SMAN 1 Nagrak pada Selasa pagi (31/05/2022).

    Dalam acara tersebut Akp Deden memberikan sambutan dan wejangan untuk siswa siswi yang akan meninggalkan bangku sekolah agar bisa mempersiapkan masa depannya. 

    "Ini adalah awal dari perjalanan hidup kalian yang sebenarnya, saya harap adek adek sekalian bisa mempersiapkan masa depan dengan matang supaya bisa membanggakan orang tua" Begitu kata Deden dalam sambutannya

    "Sekarang adek adek harus bisa beradaptasi dalam hidup bermasyarakat, karena bersosialisasi dan menghadapi berbagai jenis sifat dari orang lain itu tidak gampang" Tutup Deden.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Kormil 0622-06/Parakansalak Monitoring BLT...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Berikan Bimbingan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Penjara, Sekolah Kehidupan bagi Si Tukang Nyasar
    Hendri Kampai: Menteri Pertanian Bukan Sekedar Jabatan, Tapi Tantangan Untuk Menyejahterakan Petani
    Wujud Nyata Komitmen Satgas TMMD Ke-122, Pembuatan Jalan Capai 100?n Siap Diresmikan
    Menguak Alasan Kuat RM Margono Djojohadikoesoemo Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional

    Ikuti Kami