Pelajar SMK Bogor Konvoy di Cisolok Diamankan Polisi, Niatnya Merayakan Kelulusan

    Pelajar SMK Bogor Konvoy di Cisolok Diamankan Polisi, Niatnya Merayakan Kelulusan
    Pelajar SMK Bogor Konvoy di Cisolok Diamankan Polisi, Niatnya Merayakan Kelulusan

    Jajaran Polsek Cisolok Polres Sukabumi mengamankan 17 (tujuh belas) pelajar yang berasal dari SMK dari wilayah Bogor di SPBU Cimaja Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi. Senin (06/06/22).

    Para pelajar SMK tersebut sedang berkonvoy dengan baju penuh coretan untuk merayakan kelulusan sekolah diwilayah pantai Cisolok.

    Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah melalui Kapolsek Cisolok AKP Aguk Khusaini menyatakan pihaknya menerima informasi tentang adanya konvoy sepeda motor yang dilakukan oleh sekelompok pelajar diwilayahnya.

    " Kami langsung menindaklanjuti informasi tersebut dengan menghentikan konvoy kendaraan pelajar SMK tersebut dan mengamankannya ke Mapolsek, " ungkap Aguk Khusaeni kepada tim liputan Humas Polres Sukabumi di Kantornya siang ini.

    " Dari hasil pemeriksaan terhadap barang bawaan serta kendaraan daripada pelajar tersebut tidak ditemukan adanya indikasi untuk tawuran dan tidak ditemukan sajam, " sambungnya.

    Selanjutnya Aguk Khusaini mengatakan untuk menghindari terjadinya tawuran antar pelajar ke 17 (tujuh belas) pelajar SMK tersebut diberikan pembinaan dan diarahkan untuk kembali pulang ke Bogor dan menghubungi orang tuanya masing-masing.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0622-06/ParakansalakBabinsa Bojongasih...

    Artikel Berikutnya

    Kpt Arm Witono: Babinsa Kalibunder dan Jampangkulon...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Polres Sukabumi Galakkan Penanaman Jagung untuk Wujudkan Swasembada Pangang
    Personel Gabungan Amankan Logistik Pilkada di PPS Bojong dengan Ketat Bersama Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Patroli Biru Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari
    Personel Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Kawal Ketat Logistik Pilkada di PPS Desa Kalibunder
    Meningkatkan Keamanan Jelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Sambangi Warga Ds. Tonjong
    Bhabinkamtibmas Desa Caringin Kulon Polsek Caringin Polres Sukabumi Gelar Giat Door To Door System, Sosialisasikan Berbagai Pesan Kamtibmas
    Cooling System Bhabinkamtibmas Poslek Nyalindung di Desa Bojongkalong dalam Rangka Menjaga Kondusivitas Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS dan Cooling System di Desa Banyumurni untuk Wujudkan Pilkada Damai 2024
    Patroli Biru Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Upaya Cegah Kejahatan dan Jaga Keamanan Malam
    Pelaksanaan Giat Reses 1 Tahun Sidang 2024-2025 Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi, Fraksi Partai Gerindra di Desa Cibenda Ciemas Polsek Ciemas Polres Sukabumi
    Silaturahmi Door to Door Polsek Caringin, Bhabinkamtibmas Ajak Warga Bersiap Hadapi Tahun Politik 2024
    Danpos Waluran bersama BPP Waluran Laksanakan Survei Potensi Alam
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Sosialisasikan DDS dan Himbauan Kamtibmas
    Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas di Malam Tahun Baru 2024 oleh Polsek Cisolok Polres Sukabumi
    Giat Sambang Warga oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbauan dan Keterlibatan Aktif dalam Masyarakat

    Ikuti Kami