Polisi Siaga Pengamanan Ngabuburit di Jalan Siliwangi Palabuhanratu

    Polisi Siaga Pengamanan Ngabuburit di Jalan Siliwangi Palabuhanratu
    Polisi Siaga Pengamanan Ngabuburit di Jalan Siliwangi Palabuhanratu

    Sukabumi - Kepolisian Resor Sukabumi menyiagakan sejumlah personel untuk melakukan pengamanan Ngabuburit atau Masyarakat menunggu datangnya Magrib saat Ramdhan agar tertib dan aman di sejumlah ruas jalanan yang ramai lalulintasnya di Kabupaten Sukabumi, Jawabarat, Selasa (28-03-2023).

    Sebanyak 5 Anggota Sat lantas Polres Sukabumi dan Polsek Palabuhanratu disebar di setiap Persimpangan maupun titik keramaian yang menjadi kawasan rawan Kemacetan saat Ngabuburit tiba.

    Kegiatan Pengamanan ini agar Masyarakat Merasa Aman dan Damai saat melaksanakan Ngabuburit di Jalan Siliwangi Palabuhanratu.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Prabowo Kirim Surat Doakan Kesembuhan Ustad...

    Artikel Berikutnya

    Giat Polsek Tegalbuled di Bulan Ramadhan

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Bersama Babinsa Lakukan Sambang Warga Desa Wangunreja Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Kakorsabhara Polri Pimpin Apel Gelar Pasukan Kesiapan Pengamanan Pilkada 2024 di Polda Jatim
    Tekan Pelanggaran dan Tingkatkan Kesadaran Lalu Lintas Operasi Zebra Polres Sukabumi Temukan Ribuan Pelanggaran Lalu Lintas
    Satuan Jajaran Korem 012/TU Perkenalkan Matematika Dasar Metode Gasing di SD

    Ikuti Kami