Prabowo Ucapkan Selamat ke Erick Thohir atas Prestasi Timnas di SEA Games: Luar Biasa!

    Prabowo Ucapkan Selamat ke Erick Thohir atas Prestasi Timnas di SEA Games: Luar Biasa!
    Prabowo Ucapkan Selamat ke Erick Thohir atas Prestasi Timnas di SEA Games: Luar Biasa!

    Sukabumi - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menerima kunjungan Menteri BUMN sekaligus Ketua Umum PSSI Erick Thohir, di Kementerian Pertahanan, Jakarta, Rabu (17/5).

    Erick yang mengenakan batik abu-abu langsung disambut Prabowo dengan wajah gembira. Seraya bersalaman, Prabowo mengucapkan selamat kepada Erick atas kemenangan Indonesia menjuarai sepakbola SEA Games 2023.

    "Selamat ya.. selamat, aduh luar biasa nih, luar biasa, " kata Prabowo sambil menepuk-nepuk bahu Erick.

    "Siap Jenderal. Beliau menteri pertama yang memberi selamat karena suka bola, " sambut Erick. 

    Prabowo mengatakan pertandingan final tersebut benar-benar seru, ia mengaku larut dalam pertandingan itu meski menonton lewat layar telepon seluler.

    "Aku nyari tadi, Anda di lapangan, aku juga nonton lewat hp, aduh..luar biasa, luar biasa, " kata Prabowo lagi.

    "Iya, begitulah Pak, demi merah putih kita harus fight, " kata Erick. 

    Prabowo kemudian mengajak Erick masuk ke ruang kerjanya. Di sana masih dalam suasana keakraban, keduanya ngobrol santai satu meja, membahas seputar perkembangan isu-isu terkini. Pertemuan empat mata itu berlangsung secara tertutup.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Danjen Kopassus Kenang Didikan Prabowo untuk...

    Artikel Berikutnya

    Dikenal Berani dan Tak Baperan, Prabowo...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Turut Merayakan HUT Ke-20 Yonif 754/ENK, Prajurit dan Persit Kodim 1710/Mimika Laksanakan Donor Darah
    Pemilihan Pilkada 2024 di Ciracap dan Waluran Pencoblosan Berjalan Lancar dan Aman Bersama Polsek Simpenan Polres Sukabumi
    Pengamanan Pencoblosan Pilkada Serentak 2024 di Kecamatan Ciracap dan Waluran, Situasi Terkendali Bersama Polsek Cidahu Polres Sukabumi
    Sambang Warga Paska Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang Polres Sukabumi Ingatkan Pentingnya Kamtibmas dan Ketahanan Pangan
    Polres Sukabumi Galakkan Penanaman Jagung untuk Wujudkan Swasembada Pangang
    Personel Gabungan Amankan Logistik Pilkada di PPS Bojong dengan Ketat Bersama Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Membangun Keamanan Bersama, Bhabinkamtibmas Desa Pasirsuren Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Silaturahmi dan Himbauan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cimanggu Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Sambang Door to Door dan Cooling System Menjelang Pilkada 2024
    Meningkatkan Keamanan Jelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Sambangi Warga Ds. Tonjong
    Bhabinkamtibmas Desa Caringin Kulon Polsek Caringin Polres Sukabumi Gelar Giat Door To Door System, Sosialisasikan Berbagai Pesan Kamtibmas
    Cooling System Bhabinkamtibmas Poslek Nyalindung di Desa Bojongkalong dalam Rangka Menjaga Kondusivitas Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS dan Cooling System di Desa Banyumurni untuk Wujudkan Pilkada Damai 2024
    Patroli Biru Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Upaya Cegah Kejahatan dan Jaga Keamanan Malam
    Pelaksanaan Giat Reses 1 Tahun Sidang 2024-2025 Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi, Fraksi Partai Gerindra di Desa Cibenda Ciemas Polsek Ciemas Polres Sukabumi
    Silaturahmi Door to Door Polsek Caringin, Bhabinkamtibmas Ajak Warga Bersiap Hadapi Tahun Politik 2024
    Danpos Waluran bersama BPP Waluran Laksanakan Survei Potensi Alam
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Sosialisasikan DDS dan Himbauan Kamtibmas
    Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas di Malam Tahun Baru 2024 oleh Polsek Cisolok Polres Sukabumi
    Giat Sambang Warga oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbauan dan Keterlibatan Aktif dalam Masyarakat

    Ikuti Kami