Yel-yel Komcad dan Lagu Halo-halo Bandung Sambut Prabowo di PTDI

    Yel-yel Komcad dan Lagu Halo-halo Bandung Sambut Prabowo di PTDI
    Yel-yel Komcad dan Lagu Halo-halo Bandung Sambut Prabowo di PTDI

    Sebanyak 8.000 karyawan pertahanan DEFEND ID menyambut kedatangan Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto di PT Dirgantara Indonesia (PTDI), Bandung, Jawa Barat, Kamis, (15/6).

    Prabowo yang datang menggunakan kendaraan taktis (rantis) Maung, langsung disambut barisan 300 prajurit Komcad yang mengumandangkan yel-yel selamat datang dan ribuan karyawan DEFEND ID yang menyanyikan lagu Halo-Halo Bandung.

    Prabowo langsung tersenyum saat turun dari Maung, dan memberi hormat kepada prajurit Komcad. Ia kemudian menyapa para karyawan DEFEND ID yang sedari tadi menunggu kedatangannya.

    Satu persatu disalami, ditanya asalnya dan dari mana perusahaannya, setelah itu Prabowo memberikan jempolnya, mengangguk bangga, menepuk bahu mereka.

    "Selamat datang ini kami karyawan karyawati DEFEND ID, Bapak, " sapa Direktur DEFEND ID, Bobby Rasyidin menyambut Prabowo.

    Besarnya dukungan Bapak Menhan untuk kemandirian DEFEND ID buat kami bangga. 

    "Mereka selalu bertanya kepada saya, Kapan kami bisa menjabat tangan Bapk Menhan? Dan hari ini terwujud, " lanjut Bobby.

    Mendengar pernyataan Dirut DEFEND ID, Prabowo mengaku bangga dan sangat gembira berada di tengah-tengah para karyawan DEFEND ID.

    "Terima kasih saya sampaikan, sambutan yang demikian meriah, saya terharu, terima kasih dan sebagai
    saya sangat gembira bangga di tengah-tengah saudara, " kata Prabowo.

    Menurut Prabowo para karyawan ini adalah pahlawan pertahanan karena sebagai garis garis depan pahlawan Indonesia, vital pertahanan Indonesia.

    "Selamat berjuang terus maju jangan menyerah, kalian adalah garis depan pahlawan Indonesia, vital pertahanan Indonesia, " kata Prabowo.

    Kehadiran Prabowo di PTDI adalah untuk bertemu ribuan karyawan DEFEND ID. Total semua karyawan holding DEFEND ID hadir dari PT PAL, Dahana, PT Pindad, PT Dirgantara Indonesia, dan PT Len.

    sukabumi jabar prabowo
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cireunghas dan Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Door To Door Sistem Bhabinkamtibmas Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    24 Personel Satgas Penanggulangan Bencana Tiba di Davao Filipina
    Panglima TNI Tinjau Gelar Bekal Kaporlap dan Kapsatlap Satgas Opsdagri Tahun 2025
    Kapolri Dapat Gelar Panglima Gagah Pasukan Polis Dari Kerajaan Malaysia
    Pendistribusian Air Bersih Wujud Sinergitas Polsek Nagrak dan Koramil Nagrak untuk Masyarakat
    Cooling System Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Bojongkalong
    Cooling System Bhabinkamtibmas Poslek Nyalindung di Desa Bojongkalong dalam Rangka Menjaga Kondusivitas Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Jaga Kondisi Kamtibmas di Sukabumi, Kapolres dan Forkopimda Sukabumi kumpulkan puluhan Ormas dan Guru. 
    Bhabinkamtibmas Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan Giat DDS dan Cooling System di Desa Banyumurni untuk Wujudkan Pilkada Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal di Desa Cianaga Laksanakan DDS Antisipasi TPPO
    Andreas Calon Wakil Bupati Sukabumi dari Paslon Nomor 2 diserbu Ibu-ibu
    Polsek Kalibunder Melaksanakan Anjangsana untuk Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Buniwangi Laksanakan Door to Door System dan Cooling System Menjelang Pilkada Serentak 2024
    Cawabup Paslon 02 H. Andreas bersama Zainul Munasichin, MA., Hadiri Seminar Nasional, Deden Suwandi: Subhanallah mantap pa wabup
    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis untuk Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif
    Silaturahmi Door to Door Polsek Caringin, Bhabinkamtibmas Ajak Warga Bersiap Hadapi Tahun Politik 2024
    Danpos Waluran bersama BPP Waluran Laksanakan Survei Potensi Alam
    Bhabinkamtibmas Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Sosialisasikan DDS dan Himbauan Kamtibmas
    Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas di Malam Tahun Baru 2024 oleh Polsek Cisolok Polres Sukabumi
    Giat Sambang Warga oleh Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Himbauan dan Keterlibatan Aktif dalam Masyarakat

    Ikuti Kami